Momong Anak ke Taman Dinosaurus di Jogja, Jadi Tempat Liburan yang Edukatif, Gak Pakai Tiket Masuk

- 21 Desember 2023, 09:48 WIB
Momong Anak ke Taman Dinosaurus di Jogja, Jadi Tempat Liburan yang Edukatif, Gak Pakai Tiket Masuk
Momong Anak ke Taman Dinosaurus di Jogja, Jadi Tempat Liburan yang Edukatif, Gak Pakai Tiket Masuk /

Dino ride 10.000/motor dino untuk ukuran mini.

Dino ride 15.000/motor dino untuk ukuran besar.

Perahu 10.000/perahu.

Baca Juga: Lirik Lagu OST Film Hamka & Siti Raham Vol.2 ‘Cintaku Untukmu’ Dewa Budjana Feat Fadly dan Putri Ariani

Tidak ada tiket masuk ke lokasi Potorono Edupark, hanya cukup membayar parkir Rp3.000/motor atau Rp 10.000/mobil, cukup affordable untuk destinasi wisata yang edukatif dan menyenangkan.

Potorono Edupark berlokasi di Salakan, Potorono, Kec. Banguntapan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Demikian taman Dinosaurus yang ada di Jogja, bisa menjadi tempat liburan yang edukatif dan gak ada tiket masuknya, cocok untuk momong anak biar gak rewel.***

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah