4 Sehat 5 Jalan-Jalan, Usir Bahaya Patogen Angin dengan 5 Tanaman Berkhasiat Khas Indonesia

- 29 September 2023, 20:28 WIB
4 Sehat 5 Jalan-Jalan, Usir Bahaya Patogen Angin dengan 5 Tanaman Berkhasiat Khas Indonesia
4 Sehat 5 Jalan-Jalan, Usir Bahaya Patogen Angin dengan 5 Tanaman Berkhasiat Khas Indonesia /

Baca Juga: 7 Pahlawan Revolusi yang Gugur Pada Peristiwa G30S/PKI

Kencur

Rimpang jenis kencur ini berkhasiat untuk mengobati radang lambung, radang telinga pada anak, dan influenza pada bayi.

Kencur juga bisa digunakan sebagai komponen bumbu dalam pembuatan seblak yang enak, bahkan penyanyi kondang Yura Yunita selalu mengunyah tanamn berkhasia khas Indoensia ini sebelum manggung, alhasil suara Yura menjadi jernih.

Kencur bermanfaat untuk mengatasi masuk angin, batuk, dan membantu mengurangi keluhan gangguan pada perut.

Baca Juga: Love Ice Cream Setiap Hari Apa? Cek Jadwal Tayang dan Link Nonton Legal Bukan di Telegram, LK21, Ngefilm21

Temulawak

Temulawak merupakan tanaman berkhasiat khas Indonesia yang bermanfaat untuk meningkatkan ASI, anti inflamasi, dan memperbaiki fungsi hati dan dieuretik.

Temulawak juga berfungsi sebagai penambah nafsu makan, temulawak sering ditemukan dalam bentuk kapsul atau jamu untuk anak-anak.

Ternyata tanaman berkhasiat khas Indonesia memiliki banyak manfaat, beruntungnya kita bisa menikmati hasil bumi pertiwi dengan mudah.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x